Artikel tentang : Cara Membuat Minuman Mojito Strawberry Segar Dan Nikmat
Judul Rahasia Resep : Cara Membuat Minuman Mojito Strawberry Segar Dan Nikmat
Cara Membuat Minuman Mojito Strawberry Segar Dan Nikmat
Resep Mojito Strawberry ini merupakan olahan minuman baru yang belum banyak diketahui oleh sebagian masyarakat kita Ma, padahal bahan-bahan yang dibutuhkan tidak sulit untuk dicari dan proses pembuatannya pun terbilang mudah Ma. Macan pasti tau kan, buah strawberry banyak mengandung vitamin yang baik untuk kesehatan tubuh kita, jadi minuman ini selain nikmat juga sehat Ma..
Minuman Mojito Strawberry
Oke Macan (Mama Cantik) untuk Resep Terbaru Mojito Strawberry ini bahan-bahannya sangat mudah Ma, bahan utamanya (strawberry )juga sangat mudah untuk dicari baik dipasar tradisional/modern, swalayan maupun supermarket. Selain itu Ma cara pembuatannya juga gampang sekali Ma dan pasti Macan bisa langsung dicoba bikin dirumah untuk menemani hidangan siang nanti Ma. Sebelumnya yuk Ma kita intip dulu apa saja bahan-bahan yang kita perlukan...
Bahan-Bahan Mojito Strawberry
Bahan:
- Siapkan bahan utama Ma 4 buah strawberry (bersihkan lalu potong-potong sesuai selera)
- Siapkan air soda 250 ml (saya pke sprite)
- Kemudian siapkan es batu Ma..
Proses Pembuatan Mojito Strawberry
Cara membuatnya:
- Siapkan terlebih dahulu gelas atau mangkuk saji Ma
- Kemudian masukkan potongan buah strawberry nya ke dalam gelas saji
- Lalu tambahkan air soda (sprite)
- Terakhir tambahkan es batu secukupnya..
- Dan siap untuk dihidangkan...
Demikian postingan tentang Cara Membuat Minuman Mojito Strawberry Segar Dan Nikmat
Semoga saja Cara Membuat Minuman Mojito Strawberry Segar Dan Nikmat, dapat memberikan manfaat untuk semua. Jangan lupa untuk SHARE resep ini kepada teman-teman lainnya, agar wawasan dan pengalaman kita semakin bertambah.
Bunda baru saja membaca artikel tentang Cara Membuat Minuman Mojito Strawberry Segar Dan Nikmat dan artikel ini url permalinknya adalah https://dapurzamannow.blogspot.com/2017/02/cara-membuat-minuman-mojito-strawberry.html Sekali lagi kami ucapkan Semoga artikel ini bisa bermanfaat untuk bunda dan sista semua, sampai jumpa lagi, terimakasih.